• SMK MUHAMMADIYAH 1 PURBALINGGA
  • Islami, Unggul dan Berkemajuan

Seminar dan Pelantikan IPM SMK Musaga : Kader IPM Harus Bisa Ciptakan Kebersamaan dan Persaudaraan Menuju SMK Musaga Berkemajuan

WartaMusaga, Purbalingga - Sabtu (27/11/2021) SMK  Muhammadiyah 1 Purbalingga mengadakan pelantikan dan seminar pengurus Pimpinan Ranting Ikatan Pelajar Muhammadiyah (PR IPM MUSAGA/OSIS MUSAGA)  dan seluruh ketua ekstrakuriker periode tahun pelajaran 2021/2022. Pelantikan yang dilaksanakan di aula SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga ini bertajuk, “Tanam Kebersamaan, Hasilkan Persaudaraan, Menuju Musaga Berkemajuan”. Kegiatan pelantikan tersebut dihadiri langsung oleh  Pimpinan Daerah Ikatan Pelajar Muhammadiyah (PD IPM) Purbalingga, Perwakilan Pimpinan Cabang Muhammadiyah Purbalingga, Ibu Kepala Sekolah Suharti S.Ag. M.M, Pembina IPM Bpk. Agus Widiyono S.Pd, seluruh pembina esktrakulikuler  serta jajaran ranting IPM/OSIS dan perwakilan esktrakulikuler se- SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga.

Sesuai hasil Musyran PR IPM SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga pada tanggal 29 Oktober 2021 lalu menetapkan Nabila Nur Khasanah sebagai Ketua Umum, Almera Putri Aldani sebagai Sekretaris Umum dan Anna Arbangatun Solikhah sebagai Bendahara Umum. PR IPM SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga dilantik secara langsung oleh PC IPM Purbalingga, dan surat keputusan ditandatangani oleh kepala sekolah, pembina IPM, ketua dan sekretaris umum terpilih serta ketua dan sekretaris umum sebelumnya.  Setelah prosesi pelantikan PR IPM/OSIS  selesai dilanjutkan acara pelantikan Ketua Ekstrakulikuler SMK muhammadiyah 1 Purbalingga. Dalam surat keputusan yang dibacakan oleh Bpk.  Agus widiyono, S.Pd menetapkan nama-nama berikut sebagai ketua yang dilantik secara langsung oleh Ibu Suharti S.Ag. M.M selaku Kepala SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga.

  1. DIAH AYU NUR FAJRIANI (XI OTKP 1) sebagai ketua Pramuka
  2. NUR ALIF FATHIN (XI TBSM) sebagai ketua PMR
  3. GILANG ARYA FEBRIAN (XI TKJ 1) sebagai ketua Tapak Suci
  4. AZIZ NUR ROHMAN (XI TKRO 3) sebagai ketua Tahfidz
  5. HENDI AFRIAN (XI TKJ 1) sebagai ketua Desain Grafis
  6. ISNAINUN NISA IHSAN (X AKL 1) sebagai ketua Panahan
  7. EKA ARIFIANTO (XI TKJ 2) sebagai ketua Voli
  8. ABYAN AMIN WAHYUDIN (XI TKJ 2) sebagai ketua Basket
  9. TEGAR BUDI PRATAMA (XI AKL 2) sebagai ketua Paskib
  10. AMANDA RANI FEBRIAN (XI OTKP 3) sebagai ketua English Club
  11. PUTRA ARDIANSYAH (X TO 2) sebagai ketua Futsal
  12. SURYANI DWI RAHAYU (XI OTKP 3) sebagai ketua Fotografi dan Sinematografi
  13. HESTRI PRIYATIN (XI OTKP 2) sebagai ketua Kelas Kewirausahaan
  14. ICA KURNIANSYAH (XI AKL 3) sebagai ketua Paduan Suara
  15. DHIMAS WAHYU SAPUTRA (XII TBSM) sebagai ketua Motor Cros
  16. ADIT PUTRA PRATAMA (XI TKRO 1) sebagai ketua Agen Perubahan

Setelah selesai prosesi pelantikan para ketua ekstrakurikuler SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga dilanjutkan acara seminar dengan narasumber Moch. Ibnu Falaah S.Pd dan M. Siddiq Pambudi S.Pd selaku pengurus PC IPM Purbalingga yang membahas tentang Ukhuwah Islamiyah dan kecintaan, kebersamaan dan kekeluargaan. Dengan dilangsungkannya estafet kepemimpinan Pimpinan Ranting IPM SMK Musaga ini diharapkan akan lahir kader-kader IPM yang bisa menciptakan kebersamaan dan persaudaraan menuju SMK Musaga Berkemajuan (*)

Bagikan ke :
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
PONDOK RAMADHAN 1445 H - Pengumuman Pemenang

SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga, 13 - 15 Maret 2024   Dokumentasi kegiatan selengkapnya lihat DISINI  

15/03/2024 20:35 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 134 kali
Luar Biasa, Inilah Sederet Prestasi Siswa SMK Musaga Tahun Pelajaran 2023/2024

GALLERY PRESTASI TAHUN 2023-2024 Beranda | WartaMusaga – Sederet prestasi akademik/non akademik siswa SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga berhasil diraih di sepanjang tahun pelaja

02/03/2024 20:30 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 1501 kali
KUNJUNGAN INDUSTRI KELAS XI TAHUN 2024 - SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga

WartaMusaga - Jakarta, 31 Januari 2024 SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga melaksanakan program kunjungan industri ke PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk.(Sari Roti), Arsip Nasional Republik In

05/02/2024 10:30 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 239 kali
INFORMASI PPDB 2024 - SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga

Telah Dibuka PPDB Jalur Khusus SMK Musaga - SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga telah membuka pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) melalui Jalur Khusus Tahun Pelajaran 2024

14/01/2024 19:18 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 771 kali
Guru dan Tenaga Kependidikan SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga

Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) merupakan agen perubahan yang memegang peranan penting dalam penyiapan generasi muda yang mampu menghadapi berbagai tantangan zaman. Perubahan yang sa

01/01/2024 20:04 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 446 kali
SELAMAT DAN SUKSES - Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan Angkatan II Tahun 2023

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi - Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan DIREKTORAT PENDIDIKAN PROFESI GURU  

31/12/2023 15:11 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 393 kali
Download Kalender 2024 - SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga

Tak terasa kita sudah memasuki penghujung akhir tahun 2023 dan sebentar lagi memasuki tahun 2024. Inilah  waktu yang tepat untuk mencari tahu tentang momentum penting selama 1 tahu

10/11/2023 20:10 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 10609 kali
Selain Belajar, Inilah Deretan Kegiatan SMK Musaga di Sepanjang Tahun Pelajaran 2023/2024

Beranda | WartaMusaga – Tugas utama seorang siswa adalah belajar, namun demikian setiap siswa memiliki tugas lain yang menjadi tanggung jawabnya di sekolah untuk pengembang

30/10/2023 09:25 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 515 kali
Unik, SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga Pemilihan IPM Layaknya Pemilu

Beranda | WartaMusaga – Pemilihan Ketua Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) di SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga kali ini adalah serangkaian kegiatan P5 (Projek Penguatan Profil

23/10/2023 20:35 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 290 kali
SMK Muhammadiyah 1 Purbalingga Terima Hibah Barang Milik Negara dari Kementerian Keuangan

Beranda | WartaMusaga – Dalam rangka memperingati Hari Oeang Republik Indonesia (HORI) ke- 77, Sekretaris Jenderal Kementerian Keuangan Republik Indonesia melakukan Penandatanga

20/10/2023 14:45 - Oleh Didik Riyanto, S.Pd. - Dilihat 454 kali